Wakil Ketua DPRD Pasaman Apresiasi Program KAN Masuk Sekolah

    Wakil Ketua DPRD Pasaman Apresiasi Program KAN Masuk Sekolah

    Pasaman, - Program KAN Masuk Sekolah dilaunching, Danny Ismaya : inilah Momentum melahirkan kembali Generasi Sadar Adat, Kamis (07/10/2021).

    Mata Pelajaran Budaya Alam Minangkabau sudah dihapus dari Kurikulum Pendidikan Mata Pelajar Disekolah oleh Kementrian Pendidikan.

    Penghapusan ini tentu berdampak buruk terhadap pengetahuan Adat generasi Minangkabau khususnya yang bersekolah Di Pasaman.

    Menanggapi hal diatas, Lembaga Kerapatan Adat Alam Minangkabau (LKAAM) beserta Pemerintah daerah memikirkan solusi atas permasalahan ini dengan melaksanakan Program KAN Masuk Sekolah dan dilaunching secara resmi, kamis, 7 Oktober 2021, di Equator Bonjol, dihadiri Oleh, Wakil Bupati Sabar, AS, Wakil Ketua DPRD Pasaman, Danny Ismaya SP, OPD Terkait, dan datuak Basa dari LKAAM Pasaman.

    Wakil Ketua DPRD Pasaman, Danny Ismaya SP, menyatakan apresiasinya Kepada LKAAM Pasaman dan Pemerintah Daerah Kabupaten Pasaman dengan adanya program ini,

    Ninik Mamak Ambacang Anggang ini berharap, dengan adanya program KAN masuk sekolah bisa menjadi Momentum lahirnya kembali generasi minang yang paham adat,  

    Hari ini harus kita sadari bersama, pengetahuan adat dan budaya minang dikalangan generasi muda sudah mulai luntur.

    Kemudian, Ketua MPD PKS Pasaman ini juga berharap, Progran KAN masuk sekolah ini, bisa didukung penuh oleh seluruh Sekolah dalam Naungan Dinas Pendidikan Kabupaten Pasaman, Ujar Danny Mengakhiri.

    sumut simalungun
    Syafrianto

    Syafrianto

    Artikel Sebelumnya

    Bupati Temu Ramah Dengan Guru, Pendidikan...

    Artikel Berikutnya

    Saluran Irigasi Padang Cancang Daliak jadi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 

    Ikuti Kami