Persit Cabang LIX Kodim 0305/Pasaman Panen Sayuran

    Persit Cabang LIX Kodim 0305/Pasaman Panen Sayuran

    Pasaman, - Dalam rangka mendukung ketahanan pangan, Persit Cabang LIX Kodim 0305/Pasaman bersama anggota melaksanakan panen sayuran dari hasil pemanfaatan lahan tidur di sekeliling perkantoran Makodim 0305/Pasaman, Selasa (10/01/23).

    Kegiatan memetik sayuran jenis brokoli, kangkung dan sawi tersebut dipimpin langsung oleh Ketua Persit Cabang LIX Kodim 0305/Pasaman, Ny. Putra Negara, bersama pengurus dan Anggota Persit.

    Ketua Persit Cabang LIX Kodim 0305/Pasaman, Ny. Putra Negara, mengatakan agar anggota Persit bisa menerapkan budidaya tanaman sayuran di pekarangan rumahnya masing-masing.

    "Dengan menanam tanaman sendiri selain hemat juga pastinya lebih sehat karena organik tanpa menggunakan pestisida, " katanya.

    pasaman sumbar
    Syafrianto

    Syafrianto

    Artikel Sebelumnya

    Pengerjaan Rumah Tahan Gempa Tigo Nagari...

    Artikel Berikutnya

    Apel Perdana Tahun 2023, Bupati Pasaman:...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Puluhan Ribu Masyarakat Padati Kampanye Akbar Welly-Anggit

    Ikuti Kami