Personil Koramil 05/Rao Siaga Pos PAM Nataru Singgalang 2024-2025

    Personil Koramil 05/Rao Siaga Pos PAM Nataru Singgalang 2024-2025

    Pasaman, - Anggota Babinsa Koramil 05/Rao, Kodim 0305/Pasaman melaksanakan PAM Nataru (Natal dan Tahun Baru) Singgalang 2024-2025.

    Situasi Keamanan menjelang perayaan Natal tahun 2024 dan Tahun Baru 2025 menjadi atensi dan harus diperhatikan.

    Langkah itu sudah menjadi komitmen aparat keamanan agar masyarakat yang menjalankan perayaan Hari Natal 2024 merasa aman dan nyaman. Begitupun dengan tahun Baru 2025 yang akan dipusatkan di jalan lintas Sumatera, Nagari Panti, Kecamatan Panti, Kabupaten Pasaman.

    "Kami bersinergi dengan Polres Pasaman dalam melaksanakan Pengamanan Pam Natal 2024 dan Tahun baru 2025, yaitu di Pos PAM Panti, " kata Serda Afrimafoni, Minggu (22/12/2024).

    Pos pengamanan natal dan Tahun Baru yang di gelar ini agar Masyarakat Kabupaten Pasaman yang mayoritas beragama Nasrani dapat menjalankan perayaan Natal 2024 dengan aman, damai dan tenang.

    pasaman sumbar
    Syafrianto

    Syafrianto

    Artikel Sebelumnya

    Dandenbekang 1/3. A Letkol CBA Bayu Sakti...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Main-Main dengan Hukum? Waspada, 'Vigilante Virtual' Tak Pernah Tidur!
    Kodim 1710/Mimika Gelar Nobar Kegiatan Pemberian Penghargaan Kasad untuk Kampung Pancasila 2024
    Sub Satgas Pemberantasan Narkoba Berhasil Gagalkan Peredaran 20 Kg
    Kapolri Apresiasi BNPT dan Densus 88 Rangkul Eks Jamaah Islamiyah Kembali Ke NKRI
    Pangdam XII/Tpr Serahkan 6,2 Kg Sabu dan 700 Butir Happy Five ke BNN Kalbar

    Ikuti Kami